Assalammualaikum Wr.wb
Senang Anda datang di Blog sederhana ini.
InsyaALLAH ini akan menjadi buku diary digital uneg-uneg saya atau apapun yang berhubungan dengan dunia yang saya sukai yang mungkin bisa menjadi bagian khasanah keilmuan anda.

Ada beberapa yang saya cuplik dari blog sahabat ,website atau hasil tulisan sendiri.
Sengaja saya kumpulkan di dalam blog saya ini agar tulisan sahabat tadi tidak hilang dalam ingatan saya...dan mudah-mudahan menjadi ladang ilmu jariyah bagi tulisan yang saya muat di blog saya ini.
Namun,saya juga mohon maaf jika mungkin ada beberapa yang saya edit sesuai dengan gaya bahasa saya.Mudah-mudahan penulisnya ridho he he...

Oya sampai lupa....
Perkenalkan nama saya : Mokhamad Hadi Almabrolli .
Maaf saya bukan Orang turunan Arab....cuman Bapak saya Abdul Chafidz kok memberi label Almabrolli ...he...mau bikin klan sendiri kali ya .....bdw insyaALLAH niat baik Bapak memberi nama ini diberkahi oleh ALLAH SWT.....semoga Anda ikut mengaminkannya.....( aaammmmiiiinnn   trims ya )

Saya ini ...............
Pembelajar Sejati.
 
Selalu penasaran dengan keilmuan.
Sempat menikmati keilmuan pengobatan modern mulai dari :
Antibiotik 
Anti Rematik 
Antiemetik
AntiSTroke
Antineoplatic ( Kanker )
Vaksin 
Digestive dan Hematology
Selama kurang lebih 10 tahun sampai sekarang.
Berhasil mendapatkan sertifikasi sebagai seorang representatif medical dari BPOM dan GP Farmasi.

Sempat juga mengenyam ilmu bisnis dan property kumpul-kumpul dengan teman-teman EU,SEC,RightBrain Team dll 

Sempat juga mengenyam sertifikasi sebagai NLP Practitioner 
Hypnotherapy.

Memperdalam terus menerus pola asuh anak.Belajar dari Nabi dll

Sekarang lagi getol belajar pengobatan holistik yang diajarkan nabi yang disinergikan dengan keilmuan China dan Medis.

Kompetensi : 
Akupuntur 
Bekam Sinergi 
NLP Pract
Yumeiho 
FingerPrint Analyzer 
Web Design 
Masih sebagai karyawan 
Masih sebagai bisnisman 
Masih sebagai seorang bapak dan suami 
Gak tahu sampai keujung mana kehausan ilmu ini akan bermuara.


Terakhir semoga webblog ini menjadi inspirasi juga buat Anda.
Selamat Datang dan Selamat Menikmati............... 

 

Diposting oleh SUPER HERBALIS Selasa, 22 Mei 2012

0 komentar

Posting Komentar

Subscribe here